Edukasi Postur Kerja Ergonomi dan Penerapan Latihan Peregangan di Industri Saos Sumber Rasa Pandanwangi, Malang

Authors

  • Syahroni Amarifin Universitas Muhammadiyah Malang, Indonesia
  • Anita Faradila Rahim Universitas Muhammadiyah Malang, Indonesia
  • Fika Ertitri UPT. Puskesmas Pandanwangi, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.59837/jpmba.v2i12.2030

Keywords:

postur kerja, ergonomi, latihan peregangan

Abstract

Kemajuan teknologi telah menyebabkan berkembangnya alat-alat canggih untuk membantu pekerjaan manusia, namun manusia masih memegang peranan penting dalam penggunaannya. Pekerjaan dengan penggunaan alat memerlukan postur dan posisi kerja yang ergonomis, karena postur kerja yang tidak ergonomis dapat meningkatkan kemungkinan terjadinya musculoskeletal disorder (MSDs). Gangguan muskuloskeletal ini dapat menurunkan produktivitas pekerja, menyebabkan waktu produksi menjadi lebih lama dan meningkatkan tingkat ketidakhadiran pekerja. Memahami posisi kerja yang ergonomis sangatlah penting bagi para pekerja. Fisioterapi sebagai pelayanan kesehatan yang berfokus pada perkembangan, pemeliharaan, dan pemulihan anggota tubuh akibat gangguan fisik, dapat membantu mencegah permasalahan muskuloskeletal dengan memanfaatkan prinsip ergonomis. Sebelum memulai penyuluhan peneliti melakukan pengisian kuisioner atau pre-test kepada pekerja dan sesudah pemberian penyuluhan akan dilakukan post-test. Hasil penyuluhan yang diperoleh berdasarkan pre-test dan post-test terdapat peningkatan 100% pada pemahaman materi edukasi terkait postur kerja ergonomi dan latihan peregangan.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Amalia, R. (2021). Peran Fisioterapi Ergonomi Dalam Kesehatan Dan Keselamatan Kerja Dibawakan Dalam Live Talk Show Radio. Abdimas Medika, 2(2). https://doi.org/10.35728/pengmas.v2i2.771

Arfiasari, A. D. (2014). Hubungan Postur Kerja dengan Keluhan Muskuloskeletal dan Produktivitas Kerja pada Pekerja Bagian Pengepakan di PT. Djitoe Indonesia Tobako. Universitas Muhammadiyah Surakarta.

Khalili, Z., Tosanloo, M. P., Safari, H., Khosravi, B., Zakerian, S. A., Servatian, N., & Nodeh, F. H. (2018). Effect of educational intervention on practicing correct body posture to decrease musculoskeletal disorders among computer users. Journal of Education and Health Promotion, 7. https://doi.org/10.4103/jehp.jehp_121_18

Mardiyana, U. ., Endaryanto, A. ., Priasmoro, D. ., & Abdullah, A. (2022). Pengaruh Pemberian Stretching Exercise Terhadap Tingkat Nyeri pada Penderita Neck Pain di RSUD Jombang. Jurnal Keperawatan Muhammadiyah, 7(1), 61–68.

Maulana, S. A., Jayanti, S., & Kurniawan, B. (2021). Analisis Faktor Risiko Musculoskeletal Disorders (Msds) Sektor Pertanian: Literature Review. Jurnal Kesehatan Bakti Tunas Husada: Jurnal Ilmu-Ilmu Keperawatan, Analis Kesehatan Dan Farmasi, 21(1), 134. https://doi.org/10.36465/jkbth.v21i1.688

Nooryana, S., Adiatmika, I. P. G., & Purnawati, S. (2020). Latihan Peregangan Dinamis Dan Istirahat Aktif Menurunkan Keluhan Muskuloskeletal Pada Pekerja Di Industri Garmen Workers In Garment Industry mengalami perkembangan , salah satunya adalah konveksi Adhi Fashion . Industri ini mempertahankan keunggulan sert. The Indonesian Journal of Ergonomic. 06(01), 61–67.

Pristianto, A., Syauqi, A. S., Rahmat, F., Wijianto, & Kusumandari, E. (2020). Edukasi Program Fisioterapi dan Posisi Ergonomis pada Penjahit di PT Boyazy Garmindo Perkasa Karanganyar. URECOL University Research Colloquium 2020, 1(1), 140–144.

Saikhunuddin, Widajati, N., & Paskarini, I. (2024). Gambaran Posisi Kerja dan Keluhan Musculoskeletal Disorder (MSDs) pada Pekerja di Industri Baja Gresik. Media Gizi Kesmas, 13(1), 292–299. https://doi.org/10.20473/mgk.v13i1.2024.292-299

Suroto, S., Denny, H. M., WIdjasena, B., Lestantyo, D., & Kurniawan, B. (2023). Peregangan Untuk Mengatasi Gangguan Otot-Rangka Pada Pekerja Koperasi Usaha Bersama Di Desa Kenteng, Kecamatan Bandungan. Journal of Public Health and Community Services-JPHCS, 2(1), 26–29.

Tatik, W., & Eko, N. R. (2023). Hubungan Antara Postur kerja, Umur, dan Masa Kerja dengan Keluhan Musculoskeletal Disorders (MSDs) pada Pekerja di CV. Sada Wahyu Kabupaten Bantul Yogyakarta. Jurnal Lentera Kesehatan Masyarakat, 2(1), 1–23.

Wahyuni, T., Yamtana, Y., & Muryani, S. (2020). Penerapan Workplace Stretching Exercise untuk Mengurangi Keluhan Nyeri Otor Rangka Pekerja Pembibitan Jamur. Sanitasi: Jurnal Kesehatan Lingkungan, 12(2), 77–85. https://doi.org/10.29238/sanitasi.v12i2.1027

Downloads

Published

2025-02-01

How to Cite

Amarifin, S., Rahim, A. F., & Ertitri, F. (2025). Edukasi Postur Kerja Ergonomi dan Penerapan Latihan Peregangan di Industri Saos Sumber Rasa Pandanwangi, Malang. Jurnal Pengabdian Masyarakat Bangsa, 2(12), 5562–5568. https://doi.org/10.59837/jpmba.v2i12.2030

Issue

Section

Articles