Sosialisasi Keberlanjutan BUMDes Pada Daerah Perbatasan (BUMDes Pala Opat Desa Tubu Kabupaten Timor Tengah Utara)

Authors

  • Dominikus Fernandes Universitas Nusa Cendana, Indonesia
  • Primus Lake Universitas Nusa Cendana, Indonesia
  • Ernawati Daeng Universitas Nusa Cendana, Indonesia
  • Marthina Raga Lay Universitas Nusa Cendana, Indonesia
  • Belandina L. Long Universitas Nusa Cendana, Indonesia
  • Andreas Peni Universitas Nusa Cendana, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.59837/jpmba.v1i9.432

Keywords:

Keberlanjutan, BUMDes, Daerah Perbatasan

Abstract

Kawasan perbatasan sering luput dari perhatian pemerintah, terutama terlihat dari aspek infrastruktur pembangunan sebagai motor penggerak perekonomian dan kesejahteraan masyarakat (Pranoto et al.,2021). Hal ini  mengakibatkan daerah perbatasan semakin tertinggal. Permasalahan kawasan perbatasan juga muncul karena pemerintah daerah di kawasan perbatasan belum mampu mewujudkan regulasi yang  lebih  spesifik dan kemampuan mumpuni untuk menjawab kebutuhan masyarakat di wilayah perbatasan. Permasalahan pembangunan dan ekonomi menjadi isu strategis berkembang di kawasan perbatasan. Dewasa ini ini, salah satu alternatif strategis  yang menjadi andalan adalah  BUMDes. BUMDes diharapkan dapat menjadi motor penggerak perekonomian masyarakat desa di wilayah perbatasan. Dalam konteks ini pengelolaan BUMDes perlu dilakukan secara berkelanjutan sehingga eksistensi BUMDes dapat terbaca dalam meningkatkan kesejahteraan masyarakt desa. Dalam kerangka ini diharapkan masyarakat di daerah perbatasan perlu mendapatkan  pemahaman dan pengetahuan dalam rangka pengelolaan BUMDes secara berkelanjutan melalui kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat (PKM). Pelaksanaan PKM ini dilakukan pada BUMDes Pala Opat di Desa Tubu Kecamatan Bikomi Nilulat Kabupaten Timor Tengah Utara,  desa ini merupakan salah satu desa yang berbatasan langsung dengan Negara Republik Demokratik Timor Leste distrik Oekusi. Metode yang digunakan yaitu tahap persiapan dan pelaksanaan. Materi yang disampaikan dalam kegiatan PKM ini adalah berkaitan dengan pengelolaan BUMDes secara berkelanjutan dengan melihat aspek transparansi, akuntabilitas, partisipasi dan aturan/norma hukum. Disamping itu, dilakukan pendampingan terhadap pengelola BUMDes terkait dengan administrasi dan manajemen BUMDes dan pemetaan terhadap potensi desa yang dapat dijadikan jenis usaha baru.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Abdullah, I, & Sari, IP (2014). Politik identitas masyarakat perbatasan indonesia-malaysia: kasus badau di kapuas hulu, kalimantan barat. Jurnal Kawistara, journal.ugm.ac.id, https://journal.ugm.ac.id/kawistara/article/download/6378/5036

Ana, ATR, & Ga, LL (2021). Analisis Akuntabilitas dan Transparansi Pelaporan Keuangan BUMDes (Studi Kasus BUMDes INA HUK). Jurnal Akuntansi: Transparansi Dan …, ejurnal.undana.ac.id, https://ejurnal.undana.ac.id/JAK/article/view/3991

Arindhawati, AT, & Utami, ER (2020). Dampak keberadaan badan usaha milik desa (BUMDes) terhadap peningkatan kesejahteraan masyarakat (studi pada badan usaha milik desa (BUMDes) di …. Reviu Akuntansi Dan Bisnis …, scholar.archive.org, https://scholar.archive.org/work/zkuych5kwjdgxhdwekbrqdenwa/access/wayback/https://journal.umy.ac.id/index.php/rab/article/download/9468/pdf_4

Elsi, SD, & Bafadhal, F (2019). Peningkatan Partisipasi Masyarakat Dalam Pengembangan Ekonomi Kreatif Melalui BUMDes Di Desa Tanjung Lanjut Sekernan Muaro Jambi. Rambideun: Jurnal Pengabdian Kepada …, journal.umuslim.ac.id, http://journal.umuslim.ac.id/index.php/pkm/article/view/187

Haryaningsih, S, Andriani, FD, & Patriani, I (2022). Disfungsi Badan Usaha Milik Desa (BUMDes) dalam Pengembangan Otonomi di Wilayah Perbatasan. Jurnal Kawistara, journal.ugm.ac.id, https://journal.ugm.ac.id/kawistara/article/view/76496

Hayati, E, & Bariroh, K (2021). Effect Of BUMDes on Increasing PADes in Blawi Village, Karangbinangun District, Lamongan Regency. Enrichment: Journal of …, enrichment.iocspublisher.org, https://enrichment.iocspublisher.org/index.php/enrichment/article/view/80

Irawati, D, & Martanti, DE (2018). Transparansi pengelolaan laporan keuangan BUMDes terhadap pelaporan aset desa (Studi fenomenologi pada BUMDes Desa Karangbendo Kec Ponggok Kab Blitar …. UNEJ e-Proceeding, jurnal.unej.ac.id, https://jurnal.unej.ac.id/index.php/prosiding/article/view/6665

Ningrum, ESS, & Hermawan, S (2018). Analisis Aspek Transparansi Dan Akuntabilitas Pengelolaan Apbdes Dan Kemungkinan Berdirinya BUMDes., publikasiilmiah.ums.ac.id, https://publikasiilmiah.ums.ac.id/xmlui/handle/11617/10397

Pranoto, SA, Mudana, IG, & ... (2021). Infrastructural Realization of the Indonesia-Malaysia Cross Border Tourism Concept in Sambas Regency, West Kalimantan. International Journal of …, ejournal.sidyanusa.org, https://ejournal.sidyanusa.org/index.php/injogt/article/view/40

Prasetyo, RA (2016). Peranan BUMDES dalam Pembangunan dan Pemberdayaan Masyarakat di Desa Pejambon Kecamatan Sumberrejo Kabupaten Bojonegoro. Jurnal Dialektika, researchgate.net, https://www.researchgate.net/profile/Ratna-Prasetyo/publication/317088682_peranan_BUMDes_dalam_pembangunan_dan_pemberdayaan_masyarakat_di_desa_pejambon_kecamatan_sumberrejo_kabupaten_bojonegoro/links/592503380f7e9b997960b657/peranan-BUMDes-dalam-pembangunan-dan-pemberdayaan-masyarakat-di-desa-pejambon-kecamatan-sumberrejo-kabupaten-bojonegoro.pdf

Pratolo, S (2003). Value For Money Audit Suatu Instrumen Alternatif untuk Menciptakan Akuntabilitas Publik Pemerintah Daerah. Journal of Accounting and Investment, journal.umy.ac.id, http://journal.umy.ac.id/index.php/ai/article/view/1036

Rachmawati, I, & Dewi, MA (2021). Model of integrative border diplomacy in managing harmony between Indonesia and Malaysia: a case of Temajuk, West Kalimantan, Indonesia. Geogr Malaysian J Soc Space, journalarticle.ukm.my, http://journalarticle.ukm.my/16434/1/42775-149811-1-PB.pdf

Rosyadi, S, Ramadhanti, W, & ... (2021). Pelatihan Penyusunan Rencana Bisnis untuk Badan Usaha Milik Desa di Kecamatan Lumbir. JPPM (Jurnal …, jurnalnasional.ump.ac.id, http://jurnalnasional.ump.ac.id/index.php/JPPM/article/view/6829

Saraswati, D, Lestari, W, & Haryani, S (2021). The The Development of An Android-Based Assessment Instrument To Assess Fifth-Grade Students' Cognitive Ability. Journal of Research and …, journal.unnes.ac.id, https://journal.unnes.ac.id/sju/index.php/jere/article/view/53403

Sinarwati, NK, Sujana, E, Kertiasih, NK, & Insani, i al business feasibility analysis system as a form of digitalization of BUMDes to realize equitable village economic growtH. seajbel.com, https://seajbel.com/wp-content/uploads/2023/09/SEAJBEL29.ISU-1_253.pdf

Sofyani, H, Atmaja, R, & Rezki, SB (2019). Success factors of village-owned enterprises (BUMDes) performance in indonesia: An exploratory study. … of Accounting and Investment, academia.edu, https://www.academia.edu/download/73451813/edfbdcbb1f58ce9095396d7844c8774a20d9.pdf

Sukarja, D (2022). Corporate Social Responsibility for the Development of Village-Owned Enterprises: Legal Opportunities and Challenges. … on Public Policy, Social Computing and Development …, atlantis-press.com, https://www.atlantis-press.com/proceedings/icoposdev-21/125970347

Sutrisno, E, & Sugiarti, T (2021). Management Concept of Integrated Border Areas Through Regional Regulatory Product in Sambas Regency. Multicultural Education, ijdri.com, http://ijdri.com/me/wp-content/uploads/2021/05/32.pdf

Suwito, S, & Jannang, Ar (2021). Optimizing The Performance Of Village Owned Enterprises. International …, journalkeberlanjutan …, https://journalkeberlanjutan.keberlanjutanstrategis.com/index.php/ijesss/article/view/119

Downloads

Published

2023-11-11

How to Cite

Fernandes, D., Lake, P., Daeng, E., Lay, M. R., Long, B. L., & Peni, A. (2023). Sosialisasi Keberlanjutan BUMDes Pada Daerah Perbatasan (BUMDes Pala Opat Desa Tubu Kabupaten Timor Tengah Utara). Jurnal Pengabdian Masyarakat Bangsa, 1(9), 1868–1879. https://doi.org/10.59837/jpmba.v1i9.432

Issue

Section

Articles